loading...

Thursday, November 29, 2012

Mengelola Informasi


mengelola informasi adalah kenyataan dan hasil pengolahan yang berguna untuk khususnya dalam pengambilan keputusan.
Mengelola Informasi  yaitu merupakan:
  1. Pengelolaan Informasi.
  2. Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI di bidang  TIK.
  3. Mendeskripsikan Kewaspadaan terhadap keamanan informasi.
  4. Pemahaman akan kode etik dan Hak atas Kekayaan Intelektual ( HAKI ) yang berlaku di dunia Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).
  5. Konsep keamanan informasi.
  6. Software Aplikasi Lembar sebar, Pengolah kata dan Portable Document Format

Kaitan Modul    :   

Modul ini merupakan modul Pertama dari 4 modul bagian  yang harus dikuasai oleh peserta didik sebelumnya melanjutkan pada modul :


  • Mengelola Informasi
  • TIK.OP01.002.01 – Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI bidang TIK
  • TIK.OP01.003.01 – Mendeskripsikan kewaspadaan terhadap keamanan informasi
  • TIK.OP02.016.01 – Melakukan konversi data dari berbagai aplikasi perkantoran

Hasil yang diharapkan    :    Setelah mempelajari modul ini, peserta didik diharapkan untuk dapat :
  1.  Mengelola informasi berbasis komputer
  2. Dapat menjelaskan informasi pada teman, sekolah, industri dan masyarakat
  3. Menjelaskan kode etik tentang bagaiman kerja di pada suatu perusahaan.
  4. Menjelaskan tentang hak cipta dan hak Paten menjelaskan informasi pada teman, sekolah, industri dan masyarakat.
  5. Pemahaman copyright piranti lunak dan isu hukum dalam hal penggadaan dan membagi file.
  6. Pemahaman akibat yang dapat terjadi jika bertukar file pada suatu jaringan internet.
  7. Pemahaman istilah  sharewere, freeware dan user license.
  8. Mengisolasi suatu informasi dengan informasi lain yang dapat merugikan.
  9. Selalu waspada terhadap gangguan yang membahayakan informasi
  10. Dapat mengkoversi data ke format data lain

Manfaat di Industri    :    Setelah mempelajari modul ini, peserta didik diharapkan untuk dapat :
  1.  Memahami pengelolaan informasi yang diterapkan pada industri
  2. Dapat mengelola data informasi termasuk menyimpan, mendowload, up-load informasi pada internet.
  3. Dapat mengenalkan produk dari industri ke dalam atau keluar luar pada komsumen.  
  4. Dapat mengetahui kode etik dan cepat menyesuaikan dengan perusahaan.
  5. Dapat membaca copyright
  6. Dapat membaca shareware, freeware dan user license
  7. Memahami system proteksi informasi.
  8. mengurangi resiko gangguan yang dapat menyebabkan hilangnya informasi.
i.    Dapat mengolah data dan sekaligus mengkonversi ke format yang lain.
1.2    Prasyarat

Untuk mempelajari modul ini, maka unit kompetensi dan pengetahuan yang harus dikuasai sebelumnya ( Modul 8 ) adalah :

  • Pengenalan internet
  • TIK.OP02.010.01 – Melakukan instalasi untuk koneksi internet
  • TIK.OP02.006.01 – Mengoperasikan penelusur web (web browser)
  • TIK.OP02.007.01 – Mengoperasikan perangkat lunak klien e-mail (e-mail client)


Petunjuk Penggunaan Modul

Untuk peserta didik.

  • Pemelajaran yang dilaksanakan dengan menggunakan modul yang meliputi: Pengelolaan Informasi, Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI bidang TIK, Mendeskripsikan kewaspadaan terhadap keamanan informasi,Melakukan konversi data dari berbagai aplikasi perkantoran, atau dengan sistem pemelajaran mandiri. Diharapkan seluruh peserta didik dapat belajar secara aktif dengan mengumpulkan berbagai sumber selain modul ini, misalnya melalui majalah, media elektronik maupun melalui internet.

  • Dalam modul ini dituntut tersedianya bahan ajar yang lengkap yang meliputi :
  1. Mengelola Informasi
  2. Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI bidang TIK.
  3. Mendeskripsikan kewaspadaan terhadap keamanan informasi.
  4. Melakukan konversi data dari berbagai aplikasi perkantoran

  • Setelah menyelesaikan modul ini, peserta didik dapat melanjutkan ke modul kompetensi selanjutnya, 

Guru atau instruktur berperan sebagai fasilitator dan pengarah dalam semua materi di modul ini, sehingga diharapkan dapat terjadi komunikasi timbal balik yang efektif dalam mempercepat proses penguasaan kompetensi peserta didik.

Untuk Guru/Instruktur :
  1. Membantu peserta didik dalam merencanakan proses belajar, utamanya dalam materi-materi yang relatif baru bagi peserta didik;
  2. Membimbing peserta didik melalui tugas-tugas pelatihan yang dijelaskan     dalam tahap belajar;
  3. Membantu peserta didik dalam memahami konsep dan praktek dalam modul ini dan menjawab pertanyaan peserta didik mengenai proses belajar dan pencapaian jenjang pengetahuan peserta didik;
  4. Membantu peserta didik untuk menentukan dan mengakses sumber tambahan lain yang diperlukan untuk belajar;
  5. Mengorganisasikan kegiatan belajar kelompok jika diperlukan;
  6. Merencanakan seorang ahli / pendamping guru dari dunia usaha untuk membantu jika diperlukan;
  7. Melaksanakan penilaian
  8. Menjelaskan kepada peserta didik mengenai bagian yang perlu untuk  dibenahi dan merundingkan rencana pemelajaran selanjutnya;
  9. Mencatat pencapaian kemajuan peserta didik.


Tujuan Akhir

Setelah mempelajari modul ini, peserta didik diharapkan untuk dapat :

  • Mengelola informasi berbasis komputer
  • Mengidentifikasi aspek kode etik dan HAKI di bidang TIK
  • Mendeskripsikan Kewaspadaan terhadap keamanan informasi
  • Pemahaman akan kode etik dan Hak atas Kekayaan Intelektual (HAKI) yang berlaku di dunia Teknologi 

Informasi dan Komunikasi (TIK)

  • Memahami, menjelaskan, menganalisa kewaspadaan keamanan informasi
  • Melakukan konversi Data dari berbagai format.
  • Pengoperasian memindahkan isi sebuah file data aplikasi dengan menggunakan utilitas aplikasi.


Cek Kemampuan

Apabila Anda dapat menjawab seluruh soal dibawah ini, Anda disilakan untuk langsung mengambil Unit Kompetensi berikutnya :


1.  Kemampuan Teori  

  1. Uraikan secara singkat perbedaan data dan informasi ?
  2. Uraikan langkah-langkah pengolahan informasi, sehingga menjadi sebuah informasi baru.
  3. Tuliskan perbedaan perangkat lunak shareware dengan freeware.
  4. Tuliskan urutan untuk menginstal anti virus.
  5. Jelaskan perbedaan menyimpan dalam format .doc dengan format PDF



2.  Kemampuan Praktek

  1. Kelompokkan data pada my document berdasar jenis format file
  2. Kelola sumber informasi yang didapat dari internet kemudian kelompokan masing masing informasi tersebut bedasar tanggal informasi, validasi, update misalnya setelah mendowload suatu makalah.
  3. Bagaimana cara menscan directory uraikan langkah-langkahnya
  4. Simpanlah document anda dalam format pdf kemudihan di konversi ke dalam format .DOC
  5. Uraikan data yang disimpan dalam excel dikonversi ke dalam MS.Word
loading...